Franz Magnis-Suseno dan Etika Dialog.

Budi Hardiman, F. (2016) Franz Magnis-Suseno dan Etika Dialog. In: Franz Magnis-Suseno. Sosok dan Pemikirannya. Penerbit Buku KOMPAS, Jakarta, pp. 77-113. ISBN 978-602-412-140-2

[img] Text (Artikel dalam buku / Book chapter)
repoFMS-Hardiman.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Etika Dialog merupakan realisasi filsafat kritis dalam hubungan antaragama, yaitu filsafat yang –mengutip tulisan lama Magnis-Suseno— tidak pernah berpuas diri, tidak pernah membiarkan sesuatu sebagai sudah selesai, tidak pernah memotong pembicaraan, selalu bersedia, bahkan senang untuk membuka kembali perdebatan, selalu dan secara hakiki bersifat dialektis dalam arti bahwa setiap kebenaran menjadi lebih benar dengan setiap putaran tesis-antitesis dan antitesis. Sebagai bagian percakapan antarmanusia dialog antaragama bukan sekadar untuk kompromi sosial-politis demi koeksistensi damai. Dialog juga merupakan bagian proses pencarian kebenaran yang lebih dalam dan lebih otentik daripada dogma-dogma baku yang dijaga oleh kekuasaan agama.

Item Type: Book Section
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BJ Ethics
A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > BJ Ethics
Divisions: Program Pascasarjana > Program Pascasarjana Filsafat
Depositing User: Th.M. Admin Driyarkara
Date Deposited: 12 Oct 2020 01:51
Last Modified: 12 Oct 2020 01:51
URI: http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/93

Actions (login required)

View Item View Item