Dei Rupa, Hieronimus Yoseph (2018) Teknologi Modern Menurut Martin Heidegger. In: Meluhurkan Kemanusiaan. Kumpulan Esai untuk A. Sudiarja. Penerbit Buku KOMPAS, Jakarta, pp. 235-253. ISBN 978-602-412-510-3
Other (Book cover)
cvMELUHURKAN.PDF - Cover Image Download (174kB) |
Abstract
Kehidupan pada abad ke-21 tidak pernah terlepas dari teknologi. Hampir semua lini kehidupan telah disusupi dengan perkembangan alat-alat teknologi modern. Suka atau tidak suka, mau atau tidak mau, kita telah ada dalam genggaman dunia teknologi dan kita tidak mungkin menghindar dari perkembangan teknologi. Pemahaman Heidegger berkaitan dengan teknologi modern menstimulasi kita untuk kembali menyadari esensi, logika dan cara kita bertindak dalam relasi dengan alam dan teknologi modern saat ini. Dengan menunjukkan secara jelas Ge-stell sebagai esensi dan memaksa-kepada-penyingkapan sebagai cara penyingkapan dalam teknologi modern, kita diajak Heidegger untuk berefleksi dan membangun relasi yang benar dengan teknologi modern, dengan alam dan sesama manusia. Ada beberapa hal yang bisa ditanggapi terhadap pemahaman teknologi modern Heidegger.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Program Pascasarjana > Program Pascasarjana Filsafat |
Depositing User: | ThM .- |
Date Deposited: | 21 Apr 2022 08:40 |
Last Modified: | 21 Apr 2022 08:40 |
URI: | http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/691 |
Actions (login required)
View Item |