Pergulatan Memaknai Keindonesiaan di Lingkungan Muslim.

Munawar-Rachman, Budhy (2019) Pergulatan Memaknai Keindonesiaan di Lingkungan Muslim. In: Filsafat [Di] Indonesia. POLITIK dan HUKUM. Simposium Internasional Filsafat Indonesia . Penerbit Buku KOMPAS, Jakarta, pp. 47-84. ISBN 978-623-241-065-7

[img] Text (Cover, title page, contents)
polkum.pdf - Cover Image

Download (1MB)

Abstract

Di Indonesia, seperti pengalaman negara-negara Muslim lain, perdebatan tentang hubungan Islam dan negara berkembang sejalan dengan pembentukan Indonesia menjadi sebuah negara-bangsa. Polemik antara Muhammad Natsir dan Soekarno tentang Islam dan nasionalisme pada 1930-an merupakan satu contoh dari awal bergulirnya perdebatan, yang terus berlangsung bahkan hingga dewasa ini.

Item Type: Book Section
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
Divisions: Program Sarjana > Program Studi Filsafat
Depositing User: ThM .-
Date Deposited: 20 Sep 2021 02:04
Last Modified: 20 Sep 2021 02:04
URI: http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/341

Actions (login required)

View Item View Item