Priyanto, Yudi (2011) Pancasila dan Masalah Multikulturalisme. Jurnal Filsafat Driyarkara, 32 (3). pp. 69-82. ISSN 0126-0243
![]() |
Text (Cover, contents, article)
JFD-v.32-3-2011-Yudi.pdf - Published Version Download (503kB) |
Abstract
Indonesia adalah negara multikultural yang di dalamnya terdiri dari beragam etnik, agama, dan bahasa. Keadaan ini sangat disadari oleh para pendiri bangsa kita. Oleh karena itu, mereka merumuskan Pancasila sebagai dasar negara untuk merangkul semua golongan yang berbeda-beda itu. Akan tetapi, masih ada golongan-golongan tertentu yang tidak memahami hakikat Pancasila sehingga timbul berbagai masalah yang berakibat pada pendiskriminasian kaum minoritas dan lemah. Dengan dasar itulah, tulisan ini akan menyajikan proses perumusan dan hakikat Pancasila itu sendiri. Hal ini sangat penting untuk mencegah penyimpangan penafsiran terhadap Pancasila. Kata-kata kunci: Negeri Multikultural, Para Pendiri Bangsa, Pancasila, Perda-Perda Berbasis Agama, Undang-Undang Anti Pornografi, Diskriminasi.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) |
Divisions: | Program Sarjana > Program Studi Filsafat |
Depositing User: | ThM .- |
Date Deposited: | 05 Apr 2025 23:24 |
Last Modified: | 05 Apr 2025 23:24 |
URI: | http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/2204 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |