Tukan, L. Berto (2011) Materialisme Historis dalam Sentuhan Walter Benjamin. Jurnal Filsafat Driyarkara, 32 (2). pp. 127-141. ISSN 0126-0243
![]() |
Text (Cover, contents, article)
JFD-v.32-2-2011-Tukan.pdf - Published Version Download (722kB) |
Abstract
Tulisan ini akan membahas tentang Walter Benjamin dan Gesichtsphilosophische Thesen-nya. Lebih khusus, tulisan ini akan berkutat pada perihal pembersihan teleologis dari tubuh materialisme historis yang diusahakan Walter Benjamin dalam Gesichtsphilosophische Thesen. Pembersihan teleologis dari tubuh materialisme historis ini dilakukan Walter Benjamin via kritikan atas keadaan politik Eropa secara umum dan Jerman secara khusus pada masa hidup Walter Benjamin sendiri. Dari sana disimpulkannya bahwa materialisme historis harus melihat unsur masa lalu yang nyata-nyata sudah terjadi dan masa kini haruslah mengupayakan Keselamatannya saat ini karena Waktu Sekarang adalah moment yang menggambarkan keseluruhan sejarah manusia. Inilah sumbangsih yang cukup penting dari Walter Benjamin atas pemahaman seputar materialisme historis. Kata-kata kunci: Materialisme historis, teleologis, Walter Benjamin, Gesichtsphilosophische Thesen, Republik Weimar, Sosial Demokrat, Waktu Sekarang, Masa Lalu, Keselamatan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) |
Divisions: | Program Sarjana > Program Studi Filsafat |
Depositing User: | ThM .- |
Date Deposited: | 05 Apr 2025 08:06 |
Last Modified: | 05 Apr 2025 08:06 |
URI: | http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/2198 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |