Allah Para Filsuf: Hegel dan Feuerbach tentang Yang Absolut

Lili Tjahjadi, Simon Petrus (2006) Allah Para Filsuf: Hegel dan Feuerbach tentang Yang Absolut. In: Sesudah Filsafat: Esai-esai untuk Franz Magnis-Suseno. Penerbit Kanisius, Yogyakarta, pp. 335-369. ISBN 979-21-1381-9

[img] Text
sesudah filsafat_compressed.pdf

Download (3MB)

Abstract

Mereka mempelajari sejarah filsafat modern kiranya akan setuju bahwa tidak ada filsafat yang memuat begitu besar kompleksitas masalah, namun sekaligus juga ikhtiar gigih dan grindlich (mendasar) untuk mengatasi hal itu seperti tampak didalam filsafat Jerman.Dan filsafat Hegel adalah eksemplar representatif dari filsafat yang mau megatasi hal seperti itu dalam suatu sintetis yang bersistem, berlohika ketat dengan terminologi-terminologi distingtif.

Item Type: Book Section
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
Divisions: Program Sarjana > Program Studi Filsafat
Depositing User: Anoki Antonia
Date Deposited: 26 Apr 2023 11:17
Last Modified: 26 Apr 2023 11:17
URI: http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/934

Actions (login required)

View Item View Item