Tjaya, Thomas Hidya (2019) Tan Malaka, Logika Mistika, Dan Upaya Pendasaran Rasionalitas Indonesia. In: Manusia dan Budaya Indonesia. Penerbit Buku Kompas, Jakarta, pp. 186-206. ISBN 978-623-241-064-0
Text
Filsafat__Di__Indonesia_Thomas.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Diantara tokoh-tokoh kemerdekaan Republik Indonesia, Tan Malaka termasuk tokoh penting yang dapat disejajarkan dengan Soekarno, Hatta dan Sjahrir. Perjuangannya melawan kolonialisme, imperialisme, dan berbagai bentuk penindasan yang menyebabkan kebodohan bangsa tidaklah perlu diragukan. Akan tetapi berbeda dengan tokoh-tokoh lainnya, namanya praktis tidak banyak didengar, bukan hanya karena langkah-langkahnya sering kali kelihatan misterius, melainkan juga karena haluan politiknya yang bersifat kiri. Haluan inilah yang membuatnya berkembang menjadi seorang pejuang revolusioner yang radikal dan sering dikejar-kejar. Sebagai seorang pelarian politik, Tan Malaka tahu bahwa hatinya terutama tak boleh diikat oleh anak istri, keluarga serta handai taulan.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) G Geography. Anthropology. Recreation > GF Human ecology. Anthropogeography G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology L Education > L Education (General) |
Divisions: | Program Pascasarjana > Program Pascasarjana Filsafat |
Depositing User: | Anoki Antonia |
Date Deposited: | 03 Apr 2023 09:06 |
Last Modified: | 03 Apr 2023 09:06 |
URI: | http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/875 |
Actions (login required)
View Item |