Kosmos, Kebebasan Tuhan dan Keterbatasan Bahasa.

Karlina, Supelli (2016) Kosmos, Kebebasan Tuhan dan Keterbatasan Bahasa. In: Dengan Nalar dan Nurani. Tuhan, Manusia, dan Kebenaran. Penerbit Buku KOMPAS, Jakarta, pp. 82-117. ISBN 978-602-412-142-6

[img] Text (Artikel dalam buku)
nalar-04.pdf - Published Version

Download (913kB)

Abstract

Pengetahuan kita akan masa depan alam semesta bergantung pada kemampuan kita membaca jejak masa lalu. Dalam jejak masa lalu itu tempaknya eksistensi kita sedikit membayang. Sayang kisahnya masih berhenti di situ, "mendekati permulaan waktu --model big bang manjadi bisu-- tidak dapat memaparkan apa apa lagi. Kosmologi memasuki kaawsan yang tidak terdefinisikan secara matematis, padahal matematika adalah bahasa pertamanya.

Item Type: Book Section
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
A General Works > B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
Depositing User: Th.M. Admin Driyarkara
Date Deposited: 19 Oct 2020 04:07
Last Modified: 19 Oct 2020 04:07
URI: http://repo.driyarkara.ac.id/id/eprint/120

Actions (login required)

View Item View Item